Selasa, 26 Agustus 2008

Posting Blog Dari Word

Biasanya kalau bikin posting dan copy-paste langsung dari Word biasanya sering gagal karena tampilannya hancur dan blog tidak bisa menerima kode html yang diinginkan.
Berikut trik mengakalinya:

Download dulu Blogger for Word disini: http://buzz.blogger.com/bloggerforword.html
Setelah di download di install (sebelum melakukan instalasi, program MS. Word dan MS. Outlook harus ditutup dulu)
Setelah instalasi selesai, coba buka MS. Word maka sebuah toolbar akan muncul di MS.Word (Pada Office 2007) ada pada bagian "Add ins"
Setelah itu, baru ketik isi blog di Word.
Selanjutnya, klik Add-ins
klik blogger settings
dari kotak dialog yang muncul masukkan username dan password blog Anda dan OK
Setelah selesai mengetik isi blog klik tombol Publish (Anda harus sudah online)
Masukkan judul blog dari kotak dialog yang muncul dan juga nama blog Anda




Tidak ada komentar:

Posting Komentar